Dalam rangka melakukan tindakan pencegahan terhadap penyebaran wabah Difteri yang belakangan ini sedang menjadi perhatian Pemerintah Indonesia, khususnya Kementrian Kesehatan, maka Rumah Sakit Mulya melakukan kerjasama dengan pihak Puskesmas Kunciran-Tangerang untuk melakukan Pemberian Vaksin Difteri di beberapa Sekolah-sekolah maupun Posyandu-posyandu. Adapun sasaran dari kegiatan ini adalah untuk memberikan proteksi pada masyarakat, […]
cegah wabah difteri
1 post